Intip 5 Tempat Belanja Murah di Kota Banjarmasin, Pusat Perbelanjaan Ramai Dikunjungi Warga Kalimantan Selatan

- 21 Desember 2022, 12:15 WIB
Intip 5 Tempat Belanja Murah di Kota Banjarmasin, Pusat Perbelanjaan Ramai Dikunjungi Warga Kalimantan Selatan/Tangkapan Layar/facebook.com/@Ramayana Banjarmasin
Intip 5 Tempat Belanja Murah di Kota Banjarmasin, Pusat Perbelanjaan Ramai Dikunjungi Warga Kalimantan Selatan/Tangkapan Layar/facebook.com/@Ramayana Banjarmasin /

4. Transmart Carrefour

Transmart Carrefour atau yang saat ini bernama Trans Studio Mini merupakan sebuah mall di Banjarmasin yang bisa kamu kunjungi.

Mall ini terbilang masih baru berdiri, yaitu tahun 2018. Di mall ini kamu bisa sekaligus bermain wahana yang disediakan, seperti Paris Swing, Sky Rider, Coaster, Mini Train, dan masih banyak lagi.

Lokasi: Jalan A. Yani, No. KM, Melayu, Kec. Banjarmasin Tengah, Kota Banjarmasin

5. Pasar Wadai Banjarmasin

Selain jajanan tersebut, tentunya masih ada makanan khas yang wajib kamu cicipi. Nah, tempatnya berupa outdoor di jalanan yang kanan-kirinya diisi oleh stand kuliner.

Untuk harganya pun tak terlalu mahal. Dijamin ramah di kantong.

Baca Juga: Inilah 9 Tempat Belanja Murah di Kota Bogor, Pusat Perbelanjaan Paling Ramai Dikunjungi Warga Jawa Barat

Lokasi: Jalan A. Yani Km. 2 No. 83A, Sungai Baru, Kec. Banjarmasin Tengah, Kota Banjarmasin

Demikian ini rekomendasi daftar 5 tempat belanja murah di Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan yang ramai dikunjungi.***

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah