Program KUR Lanjut 2024: Limited Sampai Rp500 Juta Jadi Akses Pinjaman Alternatif Pemulihan Ekonomi Nasional

- 15 Desember 2023, 19:24 WIB
Pinjaman Modal Usaha hingga Rp100 Juta! Ajukan KUR 2023 di BRI, BNI, dan Mandiri, Cukup 5 Menit Langsung Cair!/Dok. Youtube
Pinjaman Modal Usaha hingga Rp100 Juta! Ajukan KUR 2023 di BRI, BNI, dan Mandiri, Cukup 5 Menit Langsung Cair!/Dok. Youtube /

Bagi yang berminat mendaftarkan usaha sebagai penerima KUR tahun ini, pendaftarannya dapat dilakukan secara online melalui situs/aplikasi masing-masing penyalur KUR, selain opsi datang langsung ke bank atau lembaga keuangan terkait.

Penutup

Dengan pertumbuhan UMKM yang pesat berkat perkembangan teknologi, pelaku UMKM baru semakin bertambah. Pada tahun 2023, pemerintah menargetkan penambahan 1,7 juta debitur baru dan 2,3 juta debitur graduasi.

Jika Anda berminat mengikuti program KUR tahun ini, persiapkan persyaratan Anda dan daftarkan usaha di bank atau lembaga keuangan penyalur KUR pilihan Anda.***

Halaman:

Editor: Lutfi Ramadhan

Sumber: KUR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah