Apakah Shalat Sunnah Dapat di Qadha? Berikut Penjelasannya Dalam Kitab Fathul Muin

- 20 Oktober 2022, 14:42 WIB
Apakah Shalat Sunnah Dapat di Qadha? Berikut Penjelasannya Dalam Kitab Fathul Muin
Apakah Shalat Sunnah Dapat di Qadha? Berikut Penjelasannya Dalam Kitab Fathul Muin /Pexels/GabbyK/

CilacapUpdate.com - Qadha merupakan penggantian atau mengganti suatu perbuatan diwaktu yang berbeda yakni waktunya tidak sesuai dengan yang seharusnya.

Sedangkan sholat sunnah merupakan suatu amalan tambahan yang sangat baik untuk dikerjakan, karena dengan amalan sunnah bisa menjadi tambah pahala amal ibadahnya.

Baca Juga: Boleh Nggak Sih Ketika Bersin Membaca Hamdalah Dalam Sholat? Berikut Penjelasannya Dalam Kitab Fathul Mu’in

Orang yang sudah cinta dengan Rasul melaksanakan kesunnahan-kesunnahanya sangatlah terjaga, karena sangat mengharap bisa benar-benar dekat dengan Rasul kelak diakhirat.

Orang yang sudah cinta dengan Rasul apabila salah satu kesunnahan tidak dilaksanakan akan merasa sangat getun dan penuh penyesalan.

Dalam hatinya pengin sangat mengulang waktu atau memutar kembali sang waktu supaya bisa mengerjakanya. Jangan lah heran karena orang yang terbiasa mengerajakan segala sesuatu dan menjadi suatu rutinan hari-hari.

Apabila kok tidak mengerjakanya sekali saja, dalam hatinya akan terasa banget kehilangan dan merasa nyesal.

Lantas bagi orang sudah terbiasa mengerjakan suatu amalan kesunnahan apabila pada suatu ketika tidak mengerjakan entah ada alasan atau tidak apakah boleh mengqodo atau menggantinya?

Baca Juga: Tata Cara Membasuh Jenggot Dalam Wudlu Menurut Kitab Fathul Qorib Al Mujiib

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: Fathul Muin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x