Cara Buka Blokir BRImo Tanpa ke Bank, Bisa Lewat HP Mudah dan Cepat Ini Syaratnya

- 5 Oktober 2023, 20:35 WIB
Cara Cek Sisa Pinjaman KUR BRI 2023 lewat BRImo di HP, Berikut Langkah Paling Mudah dan Cepat, 1 Menit Paham!/Tangkapan Layar/YouTube.com @ariyanmasrurtutorial
Cara Cek Sisa Pinjaman KUR BRI 2023 lewat BRImo di HP, Berikut Langkah Paling Mudah dan Cepat, 1 Menit Paham!/Tangkapan Layar/YouTube.com @ariyanmasrurtutorial /

Syarat Buka Blokir BRImo

Sebelum kita masuk ke langkah-langkah untuk membuka blokir BRImo, pastikan kamu sudah memenuhi persyaratan berikut:

1. Pastikan Koneksi Internet Stabil

Dalam melakukan proses ini, kamu memerlukan koneksi internet yang stabil. Kamu dapat menggunakan data seluler atau Wi-Fi untuk memastikan koneksi yang lancar.

2. Ingat Data Akun BRI Mobile

Kamu harus ingat data akun BRI mobile, seperti username, nomor HP yang terdaftar, atau nomor kartu ATM. Nomor kartu ATM 16 digit akan diperlukan saat mengatur ulang password.

3. Siapkan Email yang Aktif

Pastikan kamu memiliki akun Gmail yang aktif. Email ini akan digunakan untuk verifikasi data saat membuka kembali akun BRImo.

Baca Juga: Apakah Pinjam KUR BRI Harus Memiliki Usaha? Simak Syarat Pengajuan dan Penjelasan Berikut!

Cara Buka Blokir BRImo Tanpa Ke Bank Mudah Bisa Lewat Hp

Setelah memastikan kamu telah memenuhi persyaratan di atas, kamu dapat melanjutkan dengan langkah-langkah berikut untuk membuka blokir BRImo tanpa harus pergi ke bank:

1. Buka Aplikasi BRImo yang Terblokir

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: beragam sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah