Idul Adha Sebentar Lagi, Bagimana Hewan Kurban yang Sesuai Dengan Syariat Islam, Begini Penjelasan Buya Yahya

- 18 Juni 2022, 15:41 WIB
Ilustrasi Idul Adha Sebentar Lagi, Bagimana Hewan Kurban yang Sesuai Dengan Syariat Islam, Begini Penjelasan Buya Yahya
Ilustrasi Idul Adha Sebentar Lagi, Bagimana Hewan Kurban yang Sesuai Dengan Syariat Islam, Begini Penjelasan Buya Yahya /Pixabay/Ulrike Leone

CilacapUpdate.com - Dalam sebuah kajian, Buya Yahya menjelaskan cara memilih hewan kurban yang sesuai syariat Islam.

Beberapa minggu kita akan masuk bulan Zulhijah, dimana umat Islam merayakan Idul Adha 1443 H. Buya Yahya menjelaskan cara memilih hewan kurban sesuai syariat.

Buya Yahya juga menjelaskan pentingnya hewan kurban menurut syariat Islam.

Baca Juga: Amalan Dari Mbah Moen Zubair untuk Pelancar Rezeki Terbukti Ampuh, Baca Surat Ini jika Masuk dan Keluar Rumah

Idul Adha atau hari raya kurban dirayakan setiap 10 Zulhijah sekali. Pada Idul Adha, umat Islam juga disunnahkan untuk berkurban.

Sebagaimana dikutip CilacapUpdate dari kanal YouTube Buya Yahya yang diunggah pada 7 Mei 2022, berikut penjelasan Buya Yahya tentang pemilihan hewan kurban untuk Idul Adha menurut syariah Islam.

"Kalau kambing usianya cukup, berarti kambing gede (besar), bukan cempe (anak kambing)," ucap Buya Yahya.

Baca Juga: Hanya Karena Hutang Segini, Seorang Pria di Bogor Diduga Diculik dan Ditembaki Penagih

Hal yang sama berlaku untuk sapi. Jika ada kriteria yang disebutkan Buya Yahya pada sapi tersebut, jelas berarti sapi yang bisa dijadikan kurban adalah sapi dewasa, bukan anak sapi.

Halaman:

Editor: Lutfi Ramadhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x