Teks Ceramah Kultum Singkat Bulan Ramadhan 2022, Ujub Menurut Para Ulama dan Sahabat

- 8 April 2022, 08:06 WIB
Jangan sesekali merasa paling cantik, itu sudah termasuk sifat ujub.*
Jangan sesekali merasa paling cantik, itu sudah termasuk sifat ujub.* /Pixabay /Momo Zagalo

” تُعْجِبُهُ نَفْسُهُ “

Artinya : “ . . . Dirinya merasa bangga dengan apa yang dia miliki . . .“

” مُرَجِّلٌ جُمَّتَهُ ، إِذْ خَسَفَ اللَّهُ بِهِ ، فَهُوَ يَتَجَلْجَلُ إِلَى يَوْمِ القِيَامَةِ “

Artinya : “ . . . Dia panjangkan rambutnya, kemudian Allaah ( subhanahu wa ta’ala ) benamkan dirinya ke dalam bumi, ( akibat sifat ujub ) maka dia senantiasa bergerak di dalam bumi tersebut sampai hari kiamat “

Baca Juga: Teks Kultum Atau Ceramah Singkat Bulan Ramadhan 2022, Tentang Melakukan Ibadah Saat Pandemi Covid-19

Pantas memang akhirnya para ulama salaf mengingatkan kita tentang ‘ujub, seperti perkataan Umar bin khattab radhiallaahu ‘anhu yang diriwayatkan oleh imam abdil barr dalam kitab beliau jami’ al bayan al ‘ilmi wa fadhlihi, beliau mengatakan :

” أخوف ما أخاف عليكم أن تهلكوا فيه ثلاث خلال “

Artinya : “ yang paling aku takuti atas kalian adalah kalian dibinasakan oleh tiga sifat “

” شح مطاع “

Artinya : “ sifat bakhil yang ditaati “

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah