Gampang! Ini Tips Mudah Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 24

- 18 Maret 2022, 18:00 WIB
Cara unggah foto KTP di akun Kartu Prakerja
Cara unggah foto KTP di akun Kartu Prakerja //Instagram/@prakerja.go.id
  • Persyaratan yang diwajibkan untuk mendaftar prakerja yaitu:
  • Usia pendaftar minimal 18 tahun ke atas
  • Sedang tidak menempuh pendidikan formal
  • Pendaftar tidak menerima bantuan sosial lain selama pandemi Covid-19
  • Pendaftaran kartu pra kerja maksimal 2 nomor induk kependudukan (NIK) dalam satu
  • kartu keluarga (KK) yang menerima kartu pra kerja
  • Pendaftar sedang mencari kerja, pekerja atau buruh yang terkena PHK, pekerja atau buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, seperti pekerja yang dirumahkan dan pekerja yang tidak menerima upah, termasuk pelaku usaha kecil dan mikro
  • Pendaftar bukan dari pejabat negara, pimpinan dan anggota DPRD, ASN, prajurit TNI, anggota Polri, kepala desa, perangkat desa, dan anggota BUMN atau BUMD.

Baca Juga: Daftar Rumah Sakit di Kabupaten Cilacap Beserta Alamat Lengkapnya dan Cara Reservasi Online di RSUD Cilacap

2. Penulisan data diri

Data diri harus diisi dengan benar sesuai dengan KTP dan KK. Data diri harus diisi dengan benar agar memudahkan ketika Anda lolos dan mendapat insentif prakerja.

3. Pembaruan status pekerjaan

Jika di KTP Anda masih terdaftar sebagai pelajar atau mahasiswa, Anda harus segera memperbarui status pekerjaan. Pembaruan tersebut dapat diurus di Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil).

Baca Juga: Program Beasiswa Santri Berprestasi - PBSB 2022 Dibuka, Ini Persyaratan yang Harus Dipenuhi

Itulah cara mendaftar dan tips lolos seleksi kartu prakerja gelombang 24 yang telah dirangkum dari berbagai sumber***

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah