Megahnya Bendungan Cabean di Blora, Jawa Tengah: Alokasi Anggaran Rp571 Miliar untuk 98,7 Ha Lahan

- 2 Agustus 2023, 15:29 WIB
Ilustrasi Bendungan. Megahnya Bendungan Cabean di Blora, Jawa Tengah: Alokasi Anggaran Rp571 Miliar untuk 98,7 Ha Lahan/Tangkapan Layar/Freepik.com @neilstha-1
Ilustrasi Bendungan. Megahnya Bendungan Cabean di Blora, Jawa Tengah: Alokasi Anggaran Rp571 Miliar untuk 98,7 Ha Lahan/Tangkapan Layar/Freepik.com @neilstha-1 /

CilacapUpdate.com - Proyek ambisius pembangunan Bendungan di Kabupaten Blora, Jawa Tengah telah menjadi perbincangan hangat.

Pemerintah dikabarkan telah mengalokasikan anggaran sebesar Rp571 miliar untuk membangun infrastruktur megah ini.

Tujuan utama dari proyek ini adalah untuk meminimalisir masalah kekeringan yang kerap melanda wilayah tersebut.

Sebelumnya, pada tahun 2022, Pemerintah Kabupaten Blora bekerja sama dengan Presiden Joko Widodo meresmikan Bendungan Randugunting, sebuah prestasi besar bagi daerah tersebut.

Baca Juga: Jabar Jelas Bangga! Bendungan Megah di Jawa Barat Memecahkan Rekor sebagai yang Terbesar di Asia Tenggara

Namun, proyek tersebut ternyata belum memenuhi kebutuhan air yang optimal. Oleh karena itu, dibangunnya Bendungan Cabean menjadi langkah strategis untuk mengatasi permasalahan kekurangan air yang terjadi selama ini.

Dari sumber yang diperoleh CilacapUpdate.com dari website resmi Kabupaten Blora, proyek ambisius ini akan membutuhkan total lahan seluas 98,7 hektar.

Rencananya, proyek pembangunan Bendungan Cabean ini diharapkan dapat rampung pada tahun 2027 mendatang.

Halaman:

Editor: Siyam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah