Mau Makan Lezat, Harga Terjangkau? Rekomendasi 8 Kuliner Murah tapi Mewah di Kabupaten Blitar

- 22 Juli 2023, 00:44 WIB
Cari Kuliner Murah tapi Mewah di Kabupaten Blitar? 8 Tempat Makan Menggugah Selera Tanpa Menguras Kocek
Cari Kuliner Murah tapi Mewah di Kabupaten Blitar? 8 Tempat Makan Menggugah Selera Tanpa Menguras Kocek /Tangkapan Layar/Tripadvisor

Lokasi: Jl. Kalimantan No.11A, Sananwetan, Kec. Sananwetan, Kota Blitar.

6. Pecel Mbok Bari
Warung Pecel Mbok Bari menyediakan menu pecel dengan rasa lezat yang sudah terkenal sejak dulu. Tidak hanya pengunjung asli Blitar, banyak punya wisatawan dari luar daerah yang mengunjungi tempat ini. Warung ini bahkan telah memiliki cabang yang tersebar di Blitar.

Lokasi: Jl. Ir. Soekarno No.85, Sentul, Kec. Kepanjenkidul, Kota Blitar.

7. President Resto
Selain makanannya yang lezat, President Resto mempunyai tempat yang kondusif dan nyaman untuk bersantai bersama keluarga dan kawan. Anda juga bisa memesan aneka minuman menyegarkan sebagai pengiring kudapan lezat.

8. Es Drop
Es drop yang terkenal di Blitar adalah Es Drop Cap Burung Betet. Meskipun telah melalui beberapa masa, cara pembuatan dan bahan es drop tetap konsisten sehingga kualitasnya tetap terjaga. Bahkan proses produksinya pun menggunakan metode lama. Es ini tersedia dalam berbagai varian rasa susu, buah, original, coklat, dan sebagainya.

Lokasi: Jl. Anggrek No.51, Sukorejo, Kec. Sukorejo, Kota Blitar.

Demikian ini 8 rekomendasi Tempat wisata kuliner paling murah dan enak di Kabupaten Blitar.***

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah