Resep Ayam Rica-Rica Pedas Asli Khas Manado Paling Enak Bikin Nagih

- 26 November 2022, 22:05 WIB
/

1. Haluskan cabai merah,cabai rawit merah,bawang putih dan jahe,sisihkan.
2. Tumis bawang merah,serai dan daun pandan hingga bawang kecoklatan.
3. Masukkan bumbu yang dihaluskan dan daun jeruk ,aduk hingga harum.
4. Kemudian masukkan ayam aduk hingga ayam berubah warnanya, tambahkan air, kecilkan api, tutup. Di ungkep hingga airnya agak mengering sambil sekali-sekali di aduk-aduk.Angkat.
5. Tambahkan air jeruk,aduk hingga rata.

Baca Juga: Resep Asli Ayam Panggang Klaten Gurih dan Lezat Terbaru 2022

Tips penting :

1. Sangat disarankan untuk mempergunakan Jahe Merah daripada Jahe Putih. Rasanya sangat beda.
2. Tambahkan juga Daun Bawang dan Daun Kemangi secukupnya untuk penguat rasa. Gurih loh rasanya.
3. Sebaiknya ayam itu sebelum di olah, setelah dipotong-potong direndam dengan perasan air jeruk selama -/+ 45 menit. Jadi tidak perlu lagi ditambahkan air jeruknya diadonan.

Demikian resep masak Ayam Rica-Rica Manado yang nikmat, cukup mudah bukan.***

Halaman:

Editor: Lutfi Ramadhan

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah