Apa Itu GitHub? Berikut Penjelasan dan Istilah-istilah Di Dalamnya

- 1 Agustus 2022, 07:05 WIB
Apa Itu GitHub? Berikut Penjelasan dan Istilah-istilah Di Dalamnya / Unsplash.com/Rubaitul Azad
Apa Itu GitHub? Berikut Penjelasan dan Istilah-istilah Di Dalamnya / Unsplash.com/Rubaitul Azad /

CilacapUpdate.com - Pada homepage GitHub, disebutkan bahwa GitHub adalah platform khusus developer yang dibuat karena terinspirasi dari cara bekerja para programmer.

GitHub merupakan manajemen project, sistem versioning code, sekaligus platform jaringan sosial bagi para developer seluruh dunia.

GitHub memiliki versi induknya, yaitu “git”. Git sendiri adalah sebuah software VCS (Version Controlled System) yang dilakukan secara offline.

Baca Juga: Dokumen 100 Tahun Revolusi Teknologi China, Dipercaya Jadi Pusat Inovasi Dunia dan Era Baru Kemakmuran Bersama

Baca Juga: Penjelasan Empty Sella Syndrome: Kondisi di Mana Kelenjar Pituitary Menyusut, Berikut Cara Aman Pengobatan

GitHub juga memberikan layanan cloud untuk menyimpan dan mengelola project/repository git.

Kita dapat meng-edit sebuah repository/project secara bersamaan dengan orang lain di tempat yang berbeda.

Cara Menggunakan GitHub

1. Join Account

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh

Sumber: github


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah