Cara Mudah Hemat Listrik Legal dan Aman : Memasang Panel Surya di Rumah Bisa Jauh Lebih Hemat

- 31 Januari 2022, 17:10 WIB
Ilustrasi Memasang Panel Surya di Rumah Bisa Jauh Lebih Hemat
Ilustrasi Memasang Panel Surya di Rumah Bisa Jauh Lebih Hemat /Unsplash/Nuno Marques

CilacapUpdate.com - Ingin memasang panel surya di rumah? Ada sejumlah fakta yang kamu harus ketahui, banyak keuntungannya lho, tidak hanya soal hemat listrik saja.

Bagi mereka yang ingin memasang panel surya di rumah pastinya ada banyak pertimbangan yang harus dipikirkan. Awalnya, sudah tentu kamu harus berkonsultasi dengan perusahaan penyedia jasa pemasangan produk ini..

Setelah berkonsultasi, kamu bisa mendapatkan informasi mengenai penggunaan sistem panel surya sesuai kebutuhan.

Situs Cilacap Update akan merangkumnya dari Solar Kita mengenai pemasangan panel surya di rumah.

Baca Juga: Langkah Mudah Memilih Pelapis Antibocor untuk Dak Beton, Keluarga Muda Perlu Tahu

1. Menghemat Biaya Listrik
Ada sejumlah keuntungan memakai produk ini mulai dari harga listrik yang mudah dan bisa menghemat biaya tagihan listrik.

Lantas juga bisa ikut berkontribusi dalam mengurangi polusi udara dan bisa melakukan transaksi jual beli listrik dengan PLN.

Sistem panel surya telah dilengkapi meter exim sehingga listrik bisa dijual ke PLN dengan harga 65 persen dari harga listrik.

2. Jumlah Penghematan Listrik
Produsen panel surya, Solar Kita menghitung penghematan ini dengan membandingkan nilai investasi.

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah