Apa Yang Dilakukan Jika Mengalami Kram Otot? Berikut Penyebab dan 6 Cara Mengatasinya Agar Kembali Normal

- 9 Agustus 2022, 16:36 WIB
Ilustrasi : Rutin berolahraga juga bisa meningkatkan risiko kram otot.
Ilustrasi : Rutin berolahraga juga bisa meningkatkan risiko kram otot. /Pexels
  1. Hindari Gejala Dehidrasi

Minum Air putih merupakan salah-satu cara rehidrasi tubuh yang baik, sehingga otot-otot dapat lagi berfungsi sebagaimana mestinya.

Baca Juga: Nonton Anime Classroom of the Elite Season 2 Episode 6 Sub Indo Eng Hari Ini, Cek Link Download Streaming HD

Tak hanya itu, konsumsi air putih dalam jumlah cukup juga dapat “membenahi” sel-sel tubuh yang rusak.

  1. Jangan Memaksakan atau Melanjutkan Aktivitas Seperti Olahraga

Kram akan pulih dengan cepat, tetapi kalau kram cukup parah maka bisa terjadi kekambuhan. Apalagi ketika kamu kembali melanjutkan aktivitas. Hentikan aktivitas sementara dan biarkan otot-otot pulih secara maksimal baru mulailah beraktivitas seperti biasa.

Memaksakan diri untuk tetap beraktivitas hanya akan membuat kondisi kram semakin parah. Bisa-bisa bukan hanya kram saja, tetapi juga bisa mencederai ototmu. Perlu diingat pula, sebaiknya hindari beraktivitas berat atau latihan fisik setelah makan.

Sebagai informasi, bila gejala kram otot yang dirasa tidak membaik untuk tubuh, sebaiknya hubungi dokter ahli.***

Halaman:

Editor: Lutfi Ramadhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah