Soal Latihan, Bagaimana Cara Anda Merumuskan Tujuan Pembelajaran? Apakah Cara Tersebut Masih Dapat Digunakan?

- 28 Oktober 2023, 00:30 WIB
Soal Latihan, Bagaimana Cara Anda Merumuskan Tujuan Pembelajaran? Apakah Cara Tersebut Masih Dapat Digunakan?!/Dok. Freepik.com @tirachardz
Soal Latihan, Bagaimana Cara Anda Merumuskan Tujuan Pembelajaran? Apakah Cara Tersebut Masih Dapat Digunakan?!/Dok. Freepik.com @tirachardz /

Ada satu penting yang sering ditanyakan dengan tujuan pembelajaran yaitu sebelumnya, bagaimana cara anda merumuskan tujuan pembelajaran? Apakah cara tersebut masih dapat digunakan?

Pertanyaan tersebut menjelsakan tentang bagaimana cara yang kita lakukan dalam merumuskan tujuan pembelajaran.

Baca Juga: Cahya Supriadi, Kiper Muda yang Meraih Mimpi: Perjalanan Panjang Menuju Skuad Utama Persija di BRI Liga 1

Apakah tujuan pembelajaran yang kita rumuskan tersebut masih dapat digunakan hingga sekarang ini.

Pertanyaan diatas menjadi salah satu pertanyaan yang terdapat dalam ujian post test modul Guru Penggerak.

Strategi Efektif dalam Merumuskan Tujuan Pembelajaran dan Penggunaannya

Soal
Sebelumnya, bagaimana cara anda merumuskan tujuan pembelajaran? Apakah cara tersebut masih dapat digunakan?

Jawaban
a. Identifikasi Kebutuhan dan Tantangan Siswa
Perhatikan karakteristik siswa, tingkat usia, dan tingkat keterampilan.

Pertimbangkan tantangan atau kesulitan yang mungkin dihadapi siswa dalam mencapai pemahaman materi.

b. Rujukan pada Standar Pendidikan
Gunakan standar pendidikan lokal, nasional, atau internasional sebagai panduan.

Pastikan bahwa tujuan pembelajaran mencakup kompetensi dan keterampilan yang diharapkan.

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah