KUR BRI 2023 Jawa Tengah: Peluang Emas bagi Pengusaha Pemula, Pinjaman Tanpa Jaminan hingga Rp100 Juta

- 24 September 2023, 08:31 WIB
KUR BRI 2023 Jawa Tengah: Peluang Emas bagi Pengusaha Pemula, Pinjaman Tanpa Jaminan hingga Rp100 Juta ./ Tangkapan layar bri.co.id
KUR BRI 2023 Jawa Tengah: Peluang Emas bagi Pengusaha Pemula, Pinjaman Tanpa Jaminan hingga Rp100 Juta ./ Tangkapan layar bri.co.id /

CilacapUpdate.com - Daftar Pinjaman Tanpa Jaminan KUR BRI 2023 di Jawa Tengah untuk Membuka Usaha Meski Modal Terbatas.

Program Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI tahun 2023 kini hadir untuk membantu pengusaha kecil dan menengah di Jawa Tengah.

KUR BRI 2023 di Jawa Tengah menyediakan tambahan modal usaha mulai dari Rp10 juta hingga Rp100 juta tanpa memerlukan jaminan apapun.

Dengan batas pinjaman yang mencapai Rp500 juta, KUR BRI 2023 di Jawa Tengah juga menawarkan tenor pinjaman hingga 3 tahun untuk modal usaha.

Baca Juga: Pemalang Tabel Angsuran KUR BRI 2023: 70 Juta Bisa Dicicil 1 Jutaan, Ini Syaratnya

Selain itu, Anda juga dapat mengajukan kredit investasi dengan tenor pinjaman selama 4 hingga 5 tahun.

Seluruh program KUR dari BRI di Jawa Tengah menawarkan suku bunga yang rendah, yaitu 6 persen per tahun atau 0,5 persen per bulan.

Sebelum mengajukan KUR, pastikan untuk melengkapi persyaratan yang dibutuhkan agar pengajuan Anda dapat segera disetujui.

Berikut adalah ketentuan pengajuan KUR Mikro BRI dengan plafon pinjaman Rp50 juta tanpa jaminan di Jawa Tengah:

Baca Juga: Wah! Pinjaman KUR BRI Rp70 Juta di Banyuasin Bisa Dicicil Rp1 Jutaan, Ini Syaratnya

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: BRI.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x