Kontribusi Positif, Pemkab Cilacap Siap Beli Produk Kreasi Narapidana Lapas Kembang Kuning Nusakambangan

- 7 April 2024, 22:27 WIB
Pj Bupati Cilacap, Awaluddin Muuri, melakukan kunjungan dan pertemuan ke LapasKembang Kuning, Pulau Nusakambangan Cilacap, Sabtu (6/4/2024). Pemkab Cilacap menyatakan siap membeli produk kreasi Narapidana Lapas Kembang Kuning Nusakambangan. /humas.cilacapkab.go.id
Pj Bupati Cilacap, Awaluddin Muuri, melakukan kunjungan dan pertemuan ke LapasKembang Kuning, Pulau Nusakambangan Cilacap, Sabtu (6/4/2024). Pemkab Cilacap menyatakan siap membeli produk kreasi Narapidana Lapas Kembang Kuning Nusakambangan. /humas.cilacapkab.go.id /

Winarso, Kepala Lapas Kembang Kuning, menyampaikan rasa terima kasih kepada Pj Bupati atas kunjungan dan silaturahmi ke Lapas tersebut.

Dia juga menjelaskan bahwa kapasitas Lapas Kembang Kuning sekitar 500 orang dan saat ini dihuni oleh sekitar 300 narapidana.

"Kami mengucapkan terima kasih kepada Pj Bupati dan rombongan yang telah mengunjungi Lapas kami. Semoga kita dapat terus bekerja sama dalam berbagai bidang di masa mendatang," tutupnya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh

Sumber: humas.cilacapkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah