Prospek Cuaca Ekstrim di Wilayah Jawa Tiga Hari ke Depan 17 -19 Februari 2022, BMKG : Ada Sirkulasi Siklonik

- 17 Februari 2022, 01:59 WIB
Ilustrasi : BMKG merilis hasil analisis dinamika atmosfer, atas identifikasi adanya sirkulasi siklonik di perairan barat daya Pulau Sumatra yag menyebabkan adanya belokan angin di wilayah Jawa Tengah.
Ilustrasi : BMKG merilis hasil analisis dinamika atmosfer, atas identifikasi adanya sirkulasi siklonik di perairan barat daya Pulau Sumatra yag menyebabkan adanya belokan angin di wilayah Jawa Tengah. /Pixabay/wkidesign

Baca Juga: Bantu Pemulihan Ekonomi, Agus Sulistriyono Kepada Gibran : Silahkan Gunakan PRMN untuk Promosi UMKM

Kemudian Karanganyar, Kudus, Jepara, Demak, Temanggung, Kendal, Kab. Semarang, Kab./Kota Pekalongan, Pemalang, Kab./Kota Tegal, Brebes dan sekitarnya.

Tanggal 18 Februari 2022

Cilacap, Banyumas, Purbalingga, Banjarnegara, Kebumen, Purworejo,Wonosobo, Kab./Kota Magelang, Boyolali, Sragen, Grobogan, Klaten, Sukoharjo, Surakarta,Wonogiri, Karanganyar, Temanggung, Kab. Semarang, Kab. Pekalongan, Pemalang, Kab. Tegal, Kab. Brebes dan sekitarnya.

Tanggal 19 Februari 2022

Cilacap, Banyumas, Purbalingga, Banjarnegara, Kebumen, Purworejo,Wonosobo, Kab./Kota Magelang, Boyolali, Sragen, Grobogan, Blora, Pati, Kudus, Klaten, dan Sukoharjo.

Baca Juga: Survei Imogen Sangat Tidak Sesuai Fakta, CEO PRMN : Ada yang Keliru

Selanjutnya Surakarta,Wonogiri, Karanganyar, Temanggung, Kab. Semarang, Kab. Pekalongan, Pemalang, Kab. Tegal, Kab. Brebes dan sekitarnya.

BMKG mengimbau masyarakat agar tetap waspada terhadap potensi cuaca ekstrem pada periode tiga hari ke depan yang berpotensi menimbulkan bencana hidrometeorologi berupa banjir, banjir bandang, tanah longsor, angin kencang, dan puting beliung.

"Terutama untuk masyarakat yang berada dan tinggal di wilayah rawan bencana hidrometeorologi," demikian bunyi rilis. ***

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah