Kotoran di Kamar Mandi Membandel dan Susah Hilang, Berikut Cara Membersihkan Kerak

- 31 Januari 2022, 15:30 WIB
Ilustrasi : Tips membersihkan kerak kamar mandi hingga tuntas
Ilustrasi : Tips membersihkan kerak kamar mandi hingga tuntas /Pixabay/HannahJoe7

Meski begitu, biasanya ada kotoran yang membandel alias kerak, namun ada cara membersihkan kerak kamar mandi.

Baca Juga: Jangan Bakar Duit di Masa Pandemi, Berikut Tips Mengelola Modal Secara Maksimal Saat ini

Kamar mandi bisa kotor karena kotoran yang tertinggal dari sisa sabun, kotoran, kandungan air, dan lainnya.

Saat kamu mandi atau gosok gigi, sisa sabun dan pasta gigi pastinya ada yang tertinggal meski sudah dibersihkan.

Ketika kamu mandi, kotoran yang melekat pada tubuh bisa luruh, namun kemudian bisa menempel pada lantai atau dinding kamar mandi.

Begitu juga dengan air yang digunakan untuk mandi, ternyata bisa meninggalkan kotoran pada dinding.

Kandungan kalsium dan magnesium bisa tertinggal di kamar mandi sehingga menjadi kerak kamar mandi.

Baca Juga: Ingin Buat Pelanggan Puas, Berikut Tips dan Trik Bikin Customer Suka Produk Kita

Perlahan, kerak akan menempel pada sejumlah bagian seperti wastafel, toilet, dinding, dan juga lantai kamar mandi.

Lama kelamaan, kerak ini semakin sulit dibersihkan jika dibiarkan begitu saja atau dibersihkan ala kadarnya.

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah