Intip Biaya Kuliah Farmasi Jalur Mandiri 5 Kampus Negeri, Pilih Jadi Mahasiswa Mana Nih?

- 21 Desember 2022, 03:05 WIB
Intip Biaya Kuliah Farmasi Jalur Mandiri 5 Kampus Negeri, Pilih Jadi Mahasiswa Mana Nih?/Tangkapan Layar/PTN
Intip Biaya Kuliah Farmasi Jalur Mandiri 5 Kampus Negeri, Pilih Jadi Mahasiswa Mana Nih?/Tangkapan Layar/PTN /

- UKT1 (Peserta KIP kuliah): -

- UKT2 (lewat pengajuan): Rp 1.000.000

- UKT3 (lewat pengajuan): Rp 12.500.000

- UKT4 (lewat pengajuan): Rp 20.000.000

- UKT5: Rp 25.000.000 

3. Biaya kuliah farmasi UGM

Pada biaya kuliah farmasi di UGM, biaya yang harus dikeluarkan lebih terjangkau. Pasalnya tak ada tambahan biaya berupa uang pangkal di kampus yang berlokasi di Yogyakarta ini.

UGM memiliki sistem UKT yang dibagi jadi 8 kelompok.

Berikut besaran biaya kuliah farmasi di UGM

- Kelompok UKT 1: Rp 500.000

- Kelompok UKT 2: Rp 1.000.000

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah