Kenapa Jokowi Repot-repot ke Ukraina dan Rusia di Tengah Perang yang Masih Berlangsung? Ini Kata Presiden

- 2 Juli 2022, 06:32 WIB
Presiden Jokowi dan Presiden Putin
Presiden Jokowi dan Presiden Putin /Twitter @jokowi.

“Ini sebuah berita yang baik,” ujar Jokowi seperti dikutip dari Antara.

Presiden Jokowi juga mendukung upaya Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk reintegrasi komoditas pangan dan pupuk Rusia, serta komoditas pangan Ukraina untuk masuk lagi dalam rantai pasok dunia.

Baca Juga: Ruang Ganti PSG Rapuh Dibawah Asuhan Christophe Galtier, Ini Ungkapan Mantan Kiper Legend

Baca Juga: Petugas Damkar Majenang Mengaku Deg-degan Saat Evakuasi Cincin dari Alat Kelamin Pria di Wanareja Cilacap

“Khusus untuk jalur ekspor produk pangan Ukraina, terutama melalui jalur laut, tadi sekali lagi Presiden Putin sudah memberikan jaminannya,” kata Jokowi.

Sebelum bertemu Putin di Kremlin, Jokowi telah bersua dengan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy di Istana Maryinsky, Kyiv, Ukraina pada Rabu (29/6) waktu setempat.

Jokowi juga menghadiri rangkaian pertemuan dengan para pemimpin dunia di Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G7 di Jerman pada 26-28 Juni 2022.***

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah