9 Tempat Wisata Enak-enak di Kabupaten Gresik yang Suguhkan Kelezatan Kuliner Tak Tergantikan

- 29 Juli 2023, 16:07 WIB
Rekomendasi 8 Tempat Wisata Kuliner di Kabupaten Cilacap yang Bakal Memanjakan Selera!/Tangkap layar/pixabay.com
Rekomendasi 8 Tempat Wisata Kuliner di Kabupaten Cilacap yang Bakal Memanjakan Selera!/Tangkap layar/pixabay.com /

Angkringan sangat identik dengan Kota Jogja dan sekitarnya. Dan rupanya Angkringan juga bisa Anda temukan di Jawa Timur, salah satunya di Gresik. Ada banyak penjual angkringan yang menawarkan banyak menu berbeda. Dan dari sekian banyak tempat Angkringan, Angkringan Jogokaryan akan menawarkan hal yang berbeda dari kebanyakan Angkringan pada umumnya.

Lokasi: Jl. Jawa No.208, Karanggondang, Yosowilangun, Kec. Manyar, Kab. Gresik.

Baca Juga: Kuliner Cilacap yang Menggoda: 20 Tempat Mendoan Terenak yang Akan Mengirim Lidahmu ke Nirwana!

8. The Legend Resto

Selain menemukan tempat kongkow yang seru, Anda juga bisa menemukan menu makanan yang unik yaitu Pasir Emas. Pasir Emas merupakan menu khas The Legend Resto yang merupakan olahan telur asin yang ditambahkan dengan berbagai rempah. Menu lainnya juga tak kalah menggoda, seperti gurami pasir emas, kepiting pasir emas hingga ayam pasir emas yang tiada duanya.

Lokasi: Jl. Raya Veteran, Sidokumpul, Kec. Gresik, Kab. Gresik.

Demikian beberapa kuliner wisata yang khas dari Kabupaten Gresik. Anda bisa menjadikan beberapa makanan tersebut menjadi salah satu daftar rekomendasi menu yang harus Anda coba saat ke Kabupaten Gresik. Mengajak teman-teman atau keluarga terdekat untuk menikmati wisata kuliner di Kabupaten Gresik, juga merupakan ide yang sangat menyenangkan.***

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah