Sulit Nagih Hutang, Berikut Contoh Surat Pernyataan yang Bisa Ditiru, Efektif Buat Menagih Utang Biar Tidak Ka

- 18 Januari 2022, 09:43 WIB
ilustrasi : berikut sejumlah contoh surat pernyataan hutang yang bisa ditiru
ilustrasi : berikut sejumlah contoh surat pernyataan hutang yang bisa ditiru /pixabay

3. Contoh Surat Pernyataan Hutang dengan Jaminan Tanah
Biasanya, kalau nilai pinjaman hutang memang besar, mencapai puluhan atau ratusan juta, ada jaminan.

Jaminan hutang tersebut bisa berupa aset properti, tanah, mobil, atau barang berharga lainnya, tentunya sesuai kesepakatan.

Surat Pernyataan Hutang

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Guruh Mandala Putra

NIK : 763718938268913

Alamat : Jl. Kedondong, Tangerang Selatan, Banten

Menyatakan:

1. Bahwa pada 5 September 2020, saya meminjam uang sejumlah Rp 100.000.000 (Seratus Juta Rupiah) dari saudara Rani Lestari, yang akan dikembalikan dalam jangka waktu 6 bulan.

2. Berkaitan pada pinjaman di atas maka, saya berikan jaminan kepada saudara Rani Lestari berupa sertifikat tanah dengan nomor 82738732 yang beralamat di Jl. Pemuda no 110, Jakarta Timur. Adapun tanah tersebut merupakan atas nama saya sendiri.

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah