Terkenal Enak dan Murah, Inilah 10 Oleh-oleh Khas Surabaya Terbaik yang Wajib Dibeli Saat di Kota Surabaya

26 Desember 2022, 10:40 WIB
Terkenal Dan Murah, Inilah 10 Oleh-oleh Khas Surabaya Yang Terkenal Dan Murah/pixabay.com/id/photos/ke-kering /

CilacapUpdate.com - Surabaya Sebagai Ibu Kota Jawa Timur, masyarakatnya selalu trampil mengolah berbagai jenis makanan maupun kerajinan tangan lain seperti souvenir khas Surabaya, pakaian, camilan, pernak pernik khas Surabaya, dan masih banyak lagi.

Sudah menjadi tradisi, ketika selesai liburan hampir semua travelers menyempatkan waktu untuk belanja oleh-oleh khas daerah entah itu untuk keluarga, pacar, teman, tetangga, rekan kerja, atau koleksi pribadi.

Maka tidak heran, Surabaya sebagai kota wisata ramai dengan berjejernya toko dan pusat oleh-oleh khas Surabaya.

Baca Juga: Akhir Tahun Liburan Kemana? Inilah 7 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaik di Jawa Timur 2022 Wajib Dikunjungi

Surabaya sendiri terkenal dengan kulinernya yang khas. Saat berkunjung ke sana, Anda diwajibkan untuk mencicipi makanan khas daerah. Terbukti bahwa kuliner atau makanan khas Surabaya ini bisa diterima di berbagai kota di Indonesia.

Berikut 10 oleh-oleh khas Kota Surabaya yang cocok untuk keluarga, pacar, teman, tetangga, rekan kerja :

1. Kue Lapis

Oleh oleh kue lapis ini terkenal hingga mancanegara, kue lapis Surabaya ini rugi banget kalau sampai dilupakan

2. Kelezatan Aneka Sambal

Legenda banget, nih! Siapa sih yang gak tahu kelezatan aneka sambal dari Bu Rudy?

3. Kerupuk Ikan 

Main ke Jembatan Surabaya, cobalah kerupuk ikan di Kenjeran. Sekarang pasarnya sudah lebih nyaman.

4. Bandeng Asap

Baca Juga: Weekend Mau Liburan Kemana? Inilah 10 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaik di Jawa Barat Pas Buat Akhir Pekan

Bagi penggemar bandeng asap, kamu bisa mencarinya di sepanjang kawasan Pantai Kenjeran. Dinikmati dengan sambal petis biar lebih maknyus

5. Produk UMKM Surabaya

Produk UMKM pun makin kreatif dan unik. Salah satunya sirup mangrove produksi kelompok petani di Rungkut

6. Abon Sapi

Mau dicemilin biasa atau tambah nasi hangat, abon sapi Padmosusastro bakal bikin kamu ketagihan

7. Rambak khas Surabaya

Sudah pernah mencicipi rambak khas Surabaya? Rasanya renyah, tidak amis, dan teksturnya tipis bikin susah berhenti ngunyah

8. iropen Telasih 

Tetap eksis sejak 1923, kini Siropen Telasih memiliki berbagai varian rasa, seperti mawar, frambosen, cocopandan, dan jeruk Keprok

9. Kopi Bandrek

Baca Juga: Weekend Mau Liburan Kemana? Inilah 7 Rekomendasi Tempat Wisata Terbaik di Jambi Pas Buat Akhir Pekan

Ada pula kopi Bandrek. Bedanya ada tambahan jahe yang dipadukan rempah-rempah pilihan

10. Lemper Ayam

Sebagai Kota Pahlawan, tentu saja punya banyak kuliner klasik nan nikmat. Sebut saja lemper ayam.

Berikut ini oleh-oleh khas Kota Surabaya Selamat Berlibur Semoga Menjadi Libur Yang Menyenangkan, Tetap Patuhi Protokol Kesehatan.***

Editor: Muhammad Nasrulloh

Sumber: Beragam Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler