Rekreasi dan Relaksasi! Hidup Lagi Capek - Capeknya Malah Nemu Wisata di Purworejo yang Cantik dan Menakjubkan

- 14 September 2023, 20:35 WIB
Rekreasi dan Relaksasi! Lagi Capek - Capeknya nemu Wisata di Purworejo yang Cantik dan Menakjubkan!/Instagram.com/wisata pureorwjo
Rekreasi dan Relaksasi! Lagi Capek - Capeknya nemu Wisata di Purworejo yang Cantik dan Menakjubkan!/Instagram.com/wisata pureorwjo /

Anda juga akan menjumpai beberapa kandang hewan ternak masyarakat setempat, yaitu Kambing Etawa, yang juga bagian dari atraksi desa wisata Kaligono.

  • SIKEPEL HILL

Lokawisata Sikepel merupakan salah satu daya tarik wisata alam yang sangat cocok untuk liburan keluarga. Sikepel merupakan bukit hutan pinus milik perhutani.

Hutan Pinus disulap menjadi spot foto yang instagrammable, namun tetap tetap alami. Dari kota Purworejo, Anda dapat mengambil arah ke Magelang. Setelah sampai Desa Kalijambe, berbelok kanan.

  • CURUG KALIURIP

Curug Kaliurip di Desa Kaliurip, Kecamatan Kemiri merupakan ikon wisata alam baru di Purworejo. Debit air curug Kaliurip cukup besar karena bersumber dari mata air. Ketinggian curug mencapai 30 meter dengan kedalam sungai hingga 8 meter.

Lokasinya sekitar 1 jam perjalanan dari New Yogyakarta International Airport.

  • MASJID SANTREN BAGELEN

Masjid ini dibangun tahun 1618 dan memiliki arsitektur tradisional Jawa dengan atap bertingkat. Kayu konstruksi dan bentuk gonjo di masjid ini sama seperti di Masjid Menara Kudus dan Kajoran Klaten.

Masjid Santren Bagelen dibangun sebagai hadiah dari Sultan Agung untuk loyalitas Kyai Baidlowi ke Mataram ketika melawan penjajah Belanda.

Baca Juga: Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) 2023 Di Kota Palopo Sulawesi Selatan Naik Signifikan Cek Nominalnya!

  • MASJID LOANO

Masjid Al Iman di desa Loano, Kecamatan Loano, didirikan oleh Sunan Geseng, murid Sunan Kalijaga, pada tahun 1472. Sebagaimana ciri khas masjid-masjid di Jawa, Masjid Loano menggunakan tiang-tiang dari kayu sebagai penyangga bangunan.

Halaman:

Editor: Siyam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah