Serambi Makah! Hanya Satu SMA Swasta Terbaik Lagi Berprestasi di Kabupaten Aceh Tenggara, Cek Sekolah Apa?

- 26 Januari 2023, 12:01 WIB
Ilustrasi Serambi Makah! Hanya Satu SMA Swasta Berprestasi di Kabupaten Aceh Tenggara Versi BANSM, Sekolahmu Bukan?
Ilustrasi Serambi Makah! Hanya Satu SMA Swasta Berprestasi di Kabupaten Aceh Tenggara Versi BANSM, Sekolahmu Bukan? /Tangkap Layar/smkn1slawi.sch.id (SMKN 1 SLAWI)

CilacapUpdate.com - Simak Satu-satunya SMA Swasta Berprestasi di Kabupaten Aceh Tenggara Versi BANSM. SMA Swasta adalah sekolah yang diselenggarakan oleh masyarakat.

SMA Swasta juga biasa dikenal dengan sekolah SMA yang independen, karena tidak dikelola oleh pemerintah daerah.

Berbeda dengan sekolah Negeri, sekolah Swasta mempunyai manajemen sendiri tanpa harus mengikuti semua program dari Dinas Pendidikan.

Di Kabupaten Aceh Tenggara banyak terdapat SMA Swasta. Meski demikian tidak semua SMA Swasta di Kabupaten Aceh Tenggara mempunyai prestasi yang baik.

Belakangan ini muncul beberapa Sekolah SMA Swasta Berprestasi di Kabupaten Aceh Tenggara Aceh. Prestasi SMA Swasta tentu didukung dengan sarana dan prasana yang memadai.

Baca Juga: Keren dan Penuh Prestasi! Ini 2 SMA Swasta Terbaik di Kabupaten Aceh Besar Versi BANSM, Sekolahmu Bukan?

Selain sarana yang memadai, kurikulum SMA Swasta juga harus sesui dengan kebutuhan siswa. 

Di zaman yang serba digital sekarang ini, tentu SMA Swasta lebih mudah untuk mengembangkan prestasi siswa, karena SMA Swasta memiliki manajemen sendiri dari yayasannya masing-masing.

Berikut ini cilacap Update, tampilkan satu-satunya SMA Swasta Berprestasi versi BANSM. BANSM adalah Badan Akreditasi Nasional Sekolah atau Madrasah yang dimiliki oleh Kementerian Riset dan Tekonologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia atau biasa kita kenal dengan Kemenristek.

BANSM merupakan satu-satunya badan evaluasi yang mandiri mengevaluasi program yang layak dan satuan pendidikan dari sekolah dasar sampai dengan sekolah menengah.

Baca Juga: Serambi Makah! Hanya Satu SMA Swasta Berprestasi di Kabupaten Aceh Utara, Cek Sekolah Swasta Apa?

Dalam hal mengevaluasi sekolah dasar sampai menengah jalur formal, BANSM mengacu pada aturan standar pendidikan nasional yang berlaku.

Inilah satu-satunya SMA Berprestasi versi BANSM di Kabupaten Aceh Tenggara Aceh yang CilacapUpdate.com rangkum dari kemendikbud.

1. SMAS PANTI HARAPAN

NPSN: 10103099

Tahun Akreditasi: 2022

Peringkat: A

Alamat: Jln. Kutacane-Medan Km.28 Lawe Desky

Disini cilacapupdate.com hanya menampilkan sekolah Berprestasi dengan akreditasi A yang akreditasinya dilakukan pada tahun 2022.

Baca Juga: Full Prestasi! Ini 4 SMA Swasta Terbaik di Kota Sukabumi Versi BANSM, Sekolahmu Bukan?

Setelah mengetahui satu-satunya SMA Swasta yang mempunyai prestasi yang baik di Kabupaten Aceh Tenggara Aceh, sekolahmu masuk dalam daftar tidak?.

Untuk para orang tua jika mengiginkan pendidikan SMA Swasta yang Berprestasi jangan salah pilih, pilihlah sekolah yang mempunyai akreditasi rangking A dan dipercaya oleh masyarakat.

Mengapa hal ini perlu diperhatikan, karena pengalaman pendidikan anak akan menentukan masa depan anak bapak dan ibu.***

Editor: Siyam

Sumber: BANSM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x