Daftar 20 Tempat Wisata di Wonosobo Paling Hits Untuk Liburan Akhir Tahun 2022 Lengkap Dengan Alamatnya

- 23 Desember 2022, 20:04 WIB
Daftar 20 Tempat Wisata di Wonosobo Paling Hits Untuk Liburan Akhir Tahun 2022 Lengkap Dengan Alamatnya
Daftar 20 Tempat Wisata di Wonosobo Paling Hits Untuk Liburan Akhir Tahun 2022 Lengkap Dengan Alamatnya /Tangkapan Layar/Google Foto / Cahyo Sutejo

CilacapUpdate.com - Wisata Wonosobo merupakan kegiatan yang dilakukan oleh seseorang atau kelompok orang yang bertujuan untuk berlibur atau berjalan-jalan ke tempat-tempat yang menarik.

Wisata biasanya melibatkan perjalanan ke tempat-tempat yang memiliki daya tarik atau keunikan, seperti pantai, gunung, museum, taman hiburan, atau tempat-tempat sejarah.

 

Selain itu wisata juga dapat menyegarkan pikiran berjalan-jalan ke tempat-tempat yang menyenangkan dapat membantu menghilangkan penat dan memberikan waktu yang berkualitas untuk menyegarkan pikiran.

Baca Juga: Cek Apa Saja? 8 Destinasi Wisata Keren Yang Ada Di Kesugihan Cilacap

Manfaat lain dari wisata yaitu meningkatkan ekonomi lokal, pariwisata merupakan salah satu sumber penghasilan yang penting bagi suatu daerah, sehingga wisata dapat membantu meningkatkan ekonomi lokal.

Dikutip dari CilacapUpdate dan beragam sumber, berikut ini daftar wisata yang ada di wonosobo lengkap dengan alamatnya.

20 Daftar wisata wonosobo:

1. Sikunir Hill Dieng
Alamat : Sawah & Hutan, Dieng, Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah

2. Dieng Plateau
Alamat : Bakal Buntu, Bakal, Batur, Banjarnegara, Jawa Tengah

3. Batu Pandang Ratapan Angin
Alamat : Bioskop, Jl. Dieng, Dieng, Kec. Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56354

4. Sikidang Crater
Alamat : Bakal Buntu, Dieng Kulon, Batur, Banjarnegara, Jawa Tengah 53456

Baca Juga: Tidak Banyak Yang Tau, Ini 5 Wisata Kekinian Di Daerah Kroya, Wajib Untuk Di Kunjungi

5. Telaga Warna Dieng
Alamat : Dieng, Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56354

6. Wisata Tambi Villa & Perkebunan Teh PT. Tambi
Alamat : Tegalrejo, Tambi, Kec. Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56354

7. Gunung Prau
Alamat : Bakulan, Dieng, Wonosobo, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56354

8. Lobang Sewu
Alamat : Jurutengah, Erorejo, Kec. Wadaslintang, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56365

9. Air Terjun Sikarim
Alamat:Sawah & Hutan, Sembungan, Kejajar, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56354

10. Alun-Alun Wonosobo
Alamat: Jl. Pemuda No.2, Wonosobo Timur, Wonosobo Tim., Kec. Wonosobo, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56311

Baca Juga: Dolan Yuh Lur! Inilah 8 Tempat Wisata di Adipala Cilacap Yang Kekinian Instagramable, Buruan Cek Apa Saja?

11. Serayu Rafting
Alamat: Jalan Banjarnegara Km 15 Desa Randegan, Kecamatan Sigaluh, Randegan, Kec. Banjarnegara, Kab. Banjarnegara, Jawa Tengah 53481

12. Taman Rekreasi Kalianget Wonosobo
Alamat:  Jl. Dieng No.114, Anget, Kalianget, Kec. Wonosobo, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56319

13. Embung Kledung
Alamat: Jalan Raya Parakan - Wonosobo No.KM.12, Area Sawah, Kledung, Kec. Kledung, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah 56264

14. Wisata Kalianget
Alamat: Jl. Dieng No.114, Anget, Kalianget, Kec. Wonosobo, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56319

15. Gunung Lanang Mergolangu
Alamat: Wanajari, Mergolangu, Kec. Kalibawang, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56373

Baca Juga: 10 Tempat Wisata Baturaden Purwokerto Banyumas Terpopuler yang Instagramable dan Banyak Dikunjungi

16. Curug Winong Waterfall
Alamat:  Satu, Winongsari, Kec. Kaliwiro, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56364

17. Arjuna Temple
Alamat: Karangsari, Dieng Kulon, Batur, Banjarnegara, Central Java 53456

18. Taman Fatmawati
Alamat: Jl. Banyumas, Tawangsari Indah, Tawangsari, Kec. Wonosobo, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56313

19. Telaga Menjer
Alamat: Desa Menjer, Kecamatan Garung, Kabupaten Wonosobo

20. Bukit Siloreng Indah
Alamat: Desa Somogede, Kec. Wadaslintang, Wonosobo, Hutan, Kalidadap, Wonosobo, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah 56365

Demikian informasi wisata paling banyak di kunjungi 2022 di daerah wonosobo.***

Editor: Lutfi Ramadhan

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah