Simulasi KUR BNI dan Cara Pengajuannya: Cocok untuk yang Sedang Membutuhkan Modal Cepat Bungan RIngan!

- 1 Maret 2024, 13:18 WIB
Simulasi KUR BNI dan Cara Pengajuannya: Cocok untuk yang Sedang Membutuhkan Modal Cepat Bungan RIngan!/Dok
Simulasi KUR BNI dan Cara Pengajuannya: Cocok untuk yang Sedang Membutuhkan Modal Cepat Bungan RIngan!/Dok /

Pemerintah berkomitmen membantu masyarakat melalui berbagai program bansos. Pastikan terdaftar di DTKS untuk mendapatkan bantuan pemerintah.


Simulasi KUR BNI dan Panduan Mengajukan

Untuk pengusaha yang mencari modal tambahan, Program Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari BNI menjadi solusi dari Pemerintah untuk mendukung UMKM.

KUR adalah pembiayaan modal kerja atau investasi untuk UMKM, bertujuan membantu pengusaha mendapatkan modal dengan mudah.

Program ini diluncurkan oleh Pemerintah Indonesia, khususnya untuk mendukung UMKM, menciptakan lapangan kerja, dan menanggulangi kemiskinan.

Program KUR BNI secara Garis Besar:

  • Terbagi menjadi KUR BNI tanpa jaminan dan KUR BNI menggunakan jaminan.
  • Plafon hingga Rp500 juta, dengan tenor 3 tahun untuk modal kerja dan 5 tahun untuk investasi.
  • Suku bunga rendah, 6% per tahun.

Empat Jenis KUR di BNI:

  1. KUR Mikro BNI: Pinjaman hingga Rp25 juta, tanpa jaminan, tenor 3 tahun untuk modal kerja dan 4 tahun untuk investasi.
  2. KUR Ritel BNI: Pinjaman Rp25 juta - Rp500 juta, jangka waktu 4 tahun untuk modal kerja dan 5 tahun untuk investasi.
  3. KUR TKI BNI: Khusus untuk anggota keluarga TKI, pinjaman Rp25 juta, tenor maksimal 3 tahun.
  4. KUR Tani BNI: Untuk pengembangan usaha tani, tenor 5 bulan, plafon disesuaikan dengan jenis tanaman.

Syarat Umum KUR BNI:

  • Warga Negara Indonesia.
  • Usaha aktif minimal 6 bulan.
  • Sejarah kredit lancar berdasarkan BI Checking.

Cara Mengajukan KUR BNI:

  1. Online: Kunjungi situs eform.bni.co.id, ikuti petunjuk, dan lengkapi formulir.
  2. Offline: Kunjungi kantor cabang BNI, ambil nomor antrian, lengkapi formulir pengajuan.

Tips Lolos Verifikasi:

Halaman:

Editor: Siyam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x