Wisata Kuliner di Kabupaten Banyuwangi :Delapan Destinasi Ini Beneran Akan Membuat Anda Ketagihan!

- 31 Agustus 2023, 09:37 WIB
Nasi Tempong : Wisata Kuliner di Kabupaten Banyuwangi :Delapan Destinasi Ini Beneran Akan Membuat Anda Ketagihan!/Instagram/@nasi_tempong_nona
Nasi Tempong : Wisata Kuliner di Kabupaten Banyuwangi :Delapan Destinasi Ini Beneran Akan Membuat Anda Ketagihan!/Instagram/@nasi_tempong_nona /

2. Sego Cawuk Mak Mantih

Kalau kamu ingin menyantap dengan pilihan lauk yang masih lengkap, jangan datang di atas jam 11.00 karena bisa dijamin lauknya sudah hampir tandas. Lokasi Sego Cawuk Mak Mantih berada di Pancoran Kulon, Rogojampi, Banyuwangi. Untuk harga seporsi sego cawuk disini dibanderol Rp15.000.

Baca Juga: Tarakan Menanti Kepemimpinan Baru 2023: Siapakah Calon Pengganti Khairul, Wali Kota Tarakan?

3. Kesrut Ayam Rodiyah

Rasa kuah ayam dari warung ini sukses memanjakan lidah dan perut para pengunjungnya. Jadi, kalau kamu ke Banyuwangi sempatkan untuk mencicipi kuliner yang satu ini yang berada di Dusun Krajan, Segobang, Banyuwangi. Seporsi hidangan ini berkisar Rp10.000 sudah dapat makan enak dan kenyang.

4. Lodoh Koro Pedas Warung Lya

Satu lagi wisata kuliner Banyuwangi yang tidak boleh Anda lewatkan, lodoh koro. Lodoh koro menjadi menu utama di Lodoh Koro Pedas Warung Lya yang terletak di jalan Situbondo No.425, Banyuwangi.

5. Warung Pecel Pitik Desa Kemiren

Kalau ingin menyantap hidangan langka ini, kamu bisa berkunjung ke Warung Pecel Pitik, Desa Adat Osing Kemiren, Dusun Krajan, Banyuwangi. Kunjungan ke desa adat ini biasanya masuk dalam daftar kunjungan wajib dalam paket wisata Banyuwangi.

6. Pecel Rawon Ayu Banyuwangi

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh

Sumber: beragam sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah