4 Cara Mengatasi Kursor Laptop Yang Macet Dan Tidak Berfungsi, Dijamin Lancar Jaya!

- 19 Oktober 2022, 14:09 WIB
4 Cara Mengatasi Kursor Laptop Yang Macet Dan Tidak Berfungsi, Dijamin Lancar Jaya!
4 Cara Mengatasi Kursor Laptop Yang Macet Dan Tidak Berfungsi, Dijamin Lancar Jaya! /Image by Kosta/from Pixabay

Berikut untuk menonaktifkan dan mengaktifkan nya kembali tekan tombol Fn secara bersama'an tekan tombol F5/F9.

Baca Juga: 10 Cara Efektif Menghindari Penipuan Online Dan Solusi Agar Tetap Aman

2.Periksa Pengaturan Windows Apakah Touchpad Di Non Aktifkan

mouse tidak aktif biasa nya karena pada pengaturan driver di non aktifkan, akan tetapi yang akan menjadi pertanya'an adalah bagaimana cara meng aktifkanya tanpa menggunakan mouse.

Anda dapat memanfaatkan keyboard untuk melakukan setting pada touchpad caranya yaitu

- Tekan tombol "Start" pada keyboard

- Ketikan "Mouse Setting"

- Pastikan sudah masuk ke "Mouse Setting"

- Pilih "Additional mouse options" Gunakan tombol Tab untuk berpindah ke bagian sebelah kanan

- Tekan "Enter" untuk membukanya

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: Techadvisor.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x