8 Tempat Wisata di Majalengka Yang Instagramable dan Wajib di Kunjungi, Ada Keindahan Alam Memesona

- 27 November 2022, 16:35 WIB
8 Tempat Wisata di Majalengka Yang Instagramable dan Wajib di Kunjungi, Ada Keindahan Alam Memesona
8 Tempat Wisata di Majalengka Yang Instagramable dan Wajib di Kunjungi, Ada Keindahan Alam Memesona /Tangkapan Layar/ marjayatrans

Baca Juga: 10 Wisata Malam di Bali Paling Favorit Ada Sunset Dinner Hingga Sastra di Bar

2. Situ Cipanten Majalengka

Situ Cipanten merupakan salah satu tempat wisata alam di Majalengka yang wajib dikunjungi. Wisata kawasan ini sudah dibuka untuk umum sejak tahun 1970-an.

Saat ini popularitasnya semakin meningkat seiring banyaknya wisatawan yang berkunjung dan mengunggah fotonya ke media sosial.

Selain pemandangan alam yang indah, pengelola juga menambahkan beberapa spot yang kekinian dan instagrambale, mulai dari kapal pesiar Titanic hingga Jembatan Cinta yang bisa menjadi latar belakang selfie lebih menarik.

Selain berswafoto, pengunjung juga bisa melakukan aktivitas menantang di tempat-tempat outdoor yang telah disediakan.

Alamat wisata ini berada di Jl. Gn. Kuning - Sindang, Gn. Kuning, Kec. Sindang, Kabupaten Majalengka.

Baca Juga: 12 Tempat Wisata Malam di Semarang Populer dan Instagramable Wajib di Coba

3. Gua Lalay Majalengka

Wisata ini mirip dengan Green Canyon di Amerika Serikat. Lokasi tepatnya di Desa Sukdana, Argapura, Kabupaten Majalengka.

Halaman:

Editor: Lutfi Ramadhan

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah