Belanja Hemat di Purwokerto Banyumas: 5 Destinasi Pusat Diskon yang Perlu Dikunjungi Shopaholic!

- 11 Agustus 2023, 15:42 WIB
Belanja Hemat di Purwokerto Banyumas: 5 Destinasi Pusat Diskon yang Perlu Dikunjungi Shopaholic!
Belanja Hemat di Purwokerto Banyumas: 5 Destinasi Pusat Diskon yang Perlu Dikunjungi Shopaholic! /Portal Bandung Timur/heriyanto/

Mulai dari produk fassion merek ternama, produk lokal kebanggaan, hingga buku-buku kuno bisa kamu temukan di Purwokerto.

Penasaran ada apa aja?, berikut 5 rekomendasi tempat belanja di Purwokerto yang tak boleh kamu lewatkan :

1. Rita Supermall, Purwokerto

Pusat perbelanjaan yang terbilang masih baru ini memiliki area yang luas. Di dalamnya terdapat berbagai macam barang-barang kebutuhan masyarakat sehari-hari seperti fashion, alat elektronik dan wisata kuliner.

Baca Juga: Jepara Bakal Heboh, Inilah 12 Rekomendasi Lomba 17 Agustus di Kabupaten Jepara yang Lucu dan Bikin Ngakak

Letaknya yang strategis berada persis di dekat alun-alun kota Purwokerto, membuatnya selalu ramai dikunjungi terutama saat akhir pekan.

Alamat : Jl. Jend. Soedirman No.296, Pereng, Sokanegara, Kec. Purwokerto Timur, Kabupaten Banyumas Provinsi Jawa Tengah.

Jam Operasi : 09.30 – 22.00

2. Moro Mall Purwokerto

Moro Mall terkenal sebagai salah satu pusat perbelanjaan yang menyediakan berbagai macam jenis kebutuhan manusia. Di sini, Anda dapat mencari baju atau sepatu dengan harga yang cukup murah dibandingkan dengan mall-mall lain di Purwokerto.

Lokasinya berada di pusat kota, sehingga akses menuju ke lokasi cukup mudah. Ditambah lagi area parkir yang cukup luas, baik itu untuk sepeda motor maupun kendaraan roda empat.

Alamat : Jl. Perintis Kemerdekaan No.7, Kongsen, Purwokerto Kulon, Kec. Purwokerto Selatan, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah 53141.

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh

Sumber: beragam sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah