Cerita Aura Kasih Usaha di Masa Pandemi, Sediakan Pelayanan Kesehatan Hingga Ingatkan Pentingnya Vaksin

- 28 Mei 2022, 15:10 WIB
Cerita Aura Kasih Usaha di Masa Pandemi, Sediakan Pelayanan Kesehatan Hingga Ingatkan Pentinnya Vaksin
Cerita Aura Kasih Usaha di Masa Pandemi, Sediakan Pelayanan Kesehatan Hingga Ingatkan Pentinnya Vaksin /Instagram Aura Kasih

Aura mengatakan kliniknya menyediakan vaksinasi untuk kanker serviks, vaksinasi meningitis, hingga vaksinasi influenza. Selain itu ada juga suntik vitamin C hingga immune booster.

"Misalnya mau vaksin tapi takut ke rumah sakit, tidak ingin antre karena ramai, di klinik kita bisa melayani," ujar perempuan yang juga aktif sebagai pengurus Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) ini.

Sementara itu, Aura berbagi pengalamannya setelah proses melahirkan mengalami kerontokan rambut. Dia pun memberi solusi untuk melakukan terapi PRP (Platelet-Rich Plasma).

Baca Juga: Siapa Annisa, Gadis Pulau Nusakambangan Cilacap yang Disambangi dan Dibelikan Rumah oleh Baim Wong

Terapi ini dilakukan dengan mengambil plasma darah pasien, yang kemudian disuntikkan ke kulit kepala untuk mengatasi rambut botak atau kerontokan.

"Ibu hamil atau habis melahirkan, rambutnya kan suka rontok. Perawatan PRP ini solusi amannya, karena pakai darah sendiri," kata Aura. ***

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah