Sumedang KOKOH! Ini Tempat Ibadah dan Penganut Agama Terbanyak di Kabupaten Sumedang Versi BPS, Penasaran?

- 14 Maret 2023, 06:05 WIB
Ilustrasi Sumedang KOKOH! Ini Tempat Ibadah dan Penganut Agama Terbanyak di Kabupaten Sumedang Versi BPS./Tangkapan layar Instagram.com/@inimahsumedang
Ilustrasi Sumedang KOKOH! Ini Tempat Ibadah dan Penganut Agama Terbanyak di Kabupaten Sumedang Versi BPS./Tangkapan layar Instagram.com/@inimahsumedang /

CilacapUpdate.com - Berikut kita telusuri deretan jumlah tempat ibadah serta penganut agama terbanyak di Kabupaten Sumedang Jawa Barat berdasarkan data dari BPS. Di zaman serba teknologi ini, tentu jadi sesosok tempat yang sangat mudah kita jumpai.

Membahas tempat ibadah tentu tidak lepas dengan namanya penganut agama masing-masing. Wilayah Sumedang sendiri ternyata memiliki jumlah tempat ibadah yang tak kalah banyak dengan wilayah lain.

Seperti yang telah kita ketahui, Badan Pusat Statistik BPS telah menyatakan jumlah tempat ibadah sekaligus penganut agama yang ada di Indonesia. Tepatnya di daerah Sumedang ini.

Baca Juga: Aceh Prestasi Mulu! 4 SMP MTs Terbaik di Kabupaten Lhokseumawe Menurut Kemdikbud, Cek Alamat, Akreditasi?

Dimana tempat ibadah itu sendiri merupakan sebuah pondasi penting bagi berdirinya bangsa. Menurut sebagian ahli pemuka agama fasilitas peribadatan ini sebagai salah satu penentu sempurnanya hamba dalam mengharap dengan sang pencipta.

Oleh karenanya, sudah jelas menguntungkan sekali bagi wilayah yang memilki tempat ibadah terbanyak. Kuatnya Islam di wilayah Sumedang sudah tidak terbantahkan lagi, sehingga jumlah masjid sangatlah banyak di salah satu kota ternama ini.

Namun daripada itu tidak ada salahnya, jika kita coba telusuri sedikit mengenai seberapa banyak jumlah tempat ibadah dan jumlah penganut agama selain Islam di wilayah yang penuh dengan segudang sejarah tersebut.

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: jabar.bps.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x