Wonogiri Bisalah Berbangga! 7 Orang Ternama Ini Asli Kelahiran Wonogiri: Nomor 2 Pengusaha Bakso Mendunia!

- 29 Mei 2023, 06:49 WIB
Sisca JKT48, salah satu artis asli kelahiran Wonogiri. Wonogiri Bisalah Berbangga! 7 Orang Ternama Ini Asli Kelahiran Wonogiri: Nomor 2 Pengusaha Bakso Mendunia!
Sisca JKT48, salah satu artis asli kelahiran Wonogiri. Wonogiri Bisalah Berbangga! 7 Orang Ternama Ini Asli Kelahiran Wonogiri: Nomor 2 Pengusaha Bakso Mendunia! /Instagram @jkt48sisca

6. Bagus Nu Dimension

Artis yang berasal dari Kota Gaplek, julukan Wonogiri, tak hanya Ika Purpitasari. Sebelumnya ada jebolan ajang pencarian bakat bernyanyi X Factor Indonesia musim pertama yang bernama Bagus Cahya Adi Suryanto.

Bagus yang awalnya bernyanyi solo kemudian digabungkan dengan beberapa peserta lain di grup Nu Dimension. Grup tersebut dimentori oleh Ahmad Dhani. Bagus berada di vokal grup bersama Romy Syalasa, Johanan Ariel Matulessy, dan Ryan Hartanto Tedja.

Di bawah asuhan sosok Ahmad Dhani, Nu Dimension berhasil merengkuh juara 3 di ajang pencarian bakat tersebut. Nu Dimensoion juga menjadi satu-satunya vokal grup yang berhasil masuk tiga besar di ajang tersebut.

Baca Juga: Kamu Penggemar Bakso? Jangan Lewatkan 20 Pedagang Bakso Terbaik di Karawang

Single pertama grup tersebut yaitu Luka di Hatimu. Lagu tersebut juga menjadi salah satu lagu kemenangan yang dinyanyikan mereka di ajang X Factor Indonesia.

7. Sisca JKT48

Selain Ika dan Bagus, ada artis lain asal Wonogiri, yakni Fransisca Saraswati Puspa Dewi. Perempuan yang akrab di panggil Sisca ini merupakan anggota idol grup JKT48.

Sisca menjadi anggota JKT48 generasi ke-III dan resmi menjadi anggota di tim J sejak Juli 2019. Selain berkarier bersama JKT48, Sisca juga berkarier solo. Sambil bermain gitar, ia kerap bernyanyi dengan konsep akustik dan diunggah di kanal Youtube Sisca Saras.

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah