7 Tempat Wisata di Garut Ini Jarang Dikunjungi Warga Jawa Barat Padahal Suguhkan View Eksotis, Pernah Kesini?

- 23 Januari 2023, 00:22 WIB
Ilustrasi Tempat Wisata di Garut Jawa Barat
Ilustrasi Tempat Wisata di Garut Jawa Barat /Instagram @wisata.madura

Kebun Mawar Situhapa Garut berlokasi di Jalan Raya Kamojang Km 5 Semarang, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

Sekali pun kebun ini letaknya ada di wilayah penginapan, kamu yang tidak menginap di tempat ini tetap bisa masuk ke dalamnya. Kebun Mawar Situhapa Garut dan Kampung Sampireun masuk ke dalam tempat Wisata Garut Kamojang.

Lokasi: Jalan Raya Kamojang Km 5 Samarang, Samarang, Garut, Jawa Barat, Indonesia, 44161.

2. Cagar Alam Leuweng Sancang

Untuk kamu yang gemar main ke alam liar, atau alam yang masih asri, datanglah ke tempat yang satu ini. Namanya Cagar Alam Leuweung Sancang. Sebuah objek wisata Garut yang cukup menarik.

Di kawasan yang luasnya 2.914 hektar ini, kamu bisa melihat aneka bentangan alam. Dari mulai hutan, pantai, muara, hingga hutan bakau. Karena keasrian dan kelengkapan jenis bentangan alamnya, kawasan Cagar Alam Leuweung Sacang dijadikan sebagai wilayah konservasi.

Di mana di dalamnya juga terdapat habitat aneka flora dan fauna langka yang dilindungi. Misalnya saja Owa Jawa, kemudian tanaman Kaboa, dan juga Meranti Merah.

Cagar Alam Leuweung Sancang berlokasi di Sancang, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

1. Leuwi Jurig

Dalam Bahasa Sunda, nama tempat ini berarti Kolam Hantu. Namun jangan salah, tak ada pemandangan seram yang akan kamu temui di tempat ini. Sebaliknya, Leuwi Jurig menyajikan view yang sangat indah dan juga eksotis.

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: Traveloka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x