Teman Hutang Tidak Kunjung Bayar? Ini Langkah Mudah Supaya Doi Membayar Tanpa Mengorbankan Pertemanan

- 15 Juli 2022, 13:02 WIB
Ilustrasi cara menagih hutang teman agar cepat dibayar tanpa mengorbankan pertemanan
Ilustrasi cara menagih hutang teman agar cepat dibayar tanpa mengorbankan pertemanan /Tangkapan layar akun Instagram @infoakhirzaman

Baca Juga: Iseng Pasang Cincin di Alat Kelamin Malah Tidak Bisa Dilepas, Pria di Wanareja Cilacap Minta Bantuan Damkar

Jalan terakhir adalah dengan cara mendatangi pihak HRD yang menangani bagian payroll dimana sang teman bekerja.

Anda bisa ceritakan masalah anda dengan Manajer HRD dan meminta kerjasamanya untuk bisa memotong gaji teman anda secara otomatis setiap bulan hingga hutangnya lunas.

Atau diskusikan kemungkinan pembayaran melalui bonus tahunan yang bersangkutan yang dibayarkan langsung ke rekening anda.

Sekilas memang terdengar kejam dan menyebar aib, readers.

Tapi ingatkan sang teman bahwa anda sudah melakukan segala cara untuk menagihnya secara baik-baik namun tidak ia gubris.

Baca Juga: Makna 17 Pada Tatto Gelandang Persija Mantan Kapten FC Nurnberg Hanno Behrens, dan Keputusan Memilih Nomor 10

Bagaimanapun juga hutang harus dibayar meskipun dengan teman.

Lagipula jika ia teman yang baik, ia tidak akan membiarkan anda menjadi seorang yang makan buah simalakama.

Maka ketika anda sudah dengan ikhlas membantu teman anda, kali ini ia yang harus membantu anda dengan membayar hutangnya dengan lunas, meskipun anda harus mengadu ke HRD. Itu baru namanya teman. Setuju? ***

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah