BRI Siapkan KUR Mikro 2024, Plafon hingga Rp20 Juta, Bunga 6 Persen per Tahun, Bebas Jaminan!

- 21 Desember 2023, 09:00 WIB
BRI Siapkan KUR Mikro 2024, Plafon hingga Rp20 Juta, Bunga 6 Persen per Tahun, Bebas Jaminan!/Dok. BRI
BRI Siapkan KUR Mikro 2024, Plafon hingga Rp20 Juta, Bunga 6 Persen per Tahun, Bebas Jaminan!/Dok. BRI /

CilacapUpdate.com - Bank Rakyat Indonesia (BRI) kembali menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) tahun 2024. Kali ini, BRI menawarkan KUR Mikro dengan plafon hingga Rp20 juta dengan bunga 6% per tahun dan bebas jaminan.

KUR Mikro BRI merupakan program pemerintah yang bertujuan untuk membantu pelaku UMKM mengembangkan usahanya.

Dengan bunga yang rendah dan bebas jaminan, KUR menjadi peluang emas bagi pelaku UMKM untuk mengembangkan usahanya.

Syarat Pengajuan KUR Mikro BRI

Syarat pengajuan KUR Mikro BRI adalah sebagai berikut:

  • Warga Negara Indonesia (WNI)
  • Memiliki usaha produktif dan layak
  • Usaha telah berjalan minimal 6 bulan

Dokumen Persyaratan KUR BRI 2024

Dokumen persyaratan yang harus disiapkan adalah sebagai berikut:

  1. Fotokopi KTP
  2. Fotokopi Kartu Keluarga
  3. Fotokopi NPWP (jika ada)
  4. Fotokopi Surat Izin Usaha (jika ada)
  5. Fotokopi rekening koran 3 bulan terakhir
  6. Fotokopi laporan keuangan

Calon debitur dapat mengajukan permohonan KUR Mikro BRI di kantor cabang BRI terdekat.

Tabel KUR BRI 2024 Rp20 Juta

Tabel Angsuran KUR BRI 2024 Tenor Sampai 60 bulan. Berikut ini kami sediakan tabel angsuran KUR BRI 2023 plafon Rp 20 juta, beserta tenor atau jangka waktu pembayaran.

Pinjaman Rp 20 juta

  • 12 kali : Rp 1.700.000 per bulan.
  • 24 kali : Rp 866.668 per bulan.
  • 36 kali : Rp 588.888 per bulan.
  • 48 kali : Rp 450.000 per bulan.
  • 60 kali : Rp 366.668 per bulan.

Keunggulan KUR Mikro BRI

KUR Mikro BRI memiliki beberapa keunggulan, antara lain:

Halaman:

Editor: Siyam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah