Diprediksi! Harga Hewan Ternak Qurban di Kota Mojokerto 2023 Akan Mencengangkan Semua Orang

- 7 Juni 2023, 03:25 WIB
Ilustrasi Hewan Qurban/Tangkapan Layar/YouTube.com
Ilustrasi Hewan Qurban/Tangkapan Layar/YouTube.com /

Setiap tahun, terjadi persaingan antara pedagang dan penjual hewan qurban untuk menawarkan hewan-hewan yang berkualitas dengan harga yang bersaing.

Masyarakat di Kota Mojokerto perlu cermat dalam memilih hewan qurban yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran mereka.

Dalam mempersiapkan diri untuk berqurban, masyarakat Kota Mojokerto juga perlu memperhatikan harga hewan qurban yang diprediksi akan mencengangkan.

Hal ini penting agar mereka dapat melakukan perencanaan keuangan yang matang dan sesuai dengan kemampuan finansial.

Dengan demikian, mereka dapat memilih hewan qurban yang sesuai dengan anggaran mereka tanpa mengabaikan kualitas dan kebutuhan.

Baca Juga: Gaji PPPK di Kota Pekanbaru Bikin Melongo! Ternyata Lebih Tinggi dari PNS, Cek Besarannya!

Bagi masyarakat yang mengingikan hewan qurban dengan harga yang sesuai dengan situasi dan kondisi keuangan tentunya paling terupdate harganya bisa membaca artikel ini sampai selesai.

Semua jenis hewan yang dapat di gunakan untuk qurban bisa di perkiraan pilihan yang mana yang sekiranya sesuai dengan kondisi keuangan.

Berikut ini adalah daftar perkiraan harga hewan qurban 2023 untuk beberapa jenis hewan ternak :

  1. Sapi Limosin : Harga sapi limosin diperkirakan antara Rp. 15 juta hingga Rp. 100 juta, tergantung pada usia dan bobot sapi tersebut.
  2. Sapi Brahman : Harga sapi qurban berjenis brahman diperkirakan antara Rp. 12 juta hingga Rp. 50 juta, tergantung pada usia dan bobot sapi tersebut.
  3. Kambing: Harga kambing qurban ini diperkirakan antara Rp. 2,5 juta hingga Rp. 8 juta, tergantung pada usia dan bobot kambing tersebut.
  4. Domba: Harga domba untuk qurban diperkirakan antara Rp. 1,5 juta hingga Rp. 4 juta, tergantung pada usia dan bobot domba tersebut.

Baca Juga: Simak 9 Rekomendasi Ide Bisnis Makanan Ringan di Kabupaten Tasikmalaya yang Dijamin Bakal Laku Berat, Siap?

Halaman:

Editor: Siyam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x