Gempa Terkini Cilacap Jateng Malam Ini Minggu 13 November 2022, Info BMKG Gempa Magnitudo 5,4

- 13 November 2022, 22:42 WIB
Gempa Terkini Ini Minggu 13 November 2022 Guncang Cilacap
Gempa Terkini Ini Minggu 13 November 2022 Guncang Cilacap /BMKG

CilacapUpdate.com - Gempa terkini Cilacap baru saja terjadi pada, Minggu (13/11/2022) pukul 22.10 WIB.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan, hingga pukul 22.10 WIB, Gempa terjadi di Barat Daya Kabupaten Cilacap Provinsi Jawa Tengah.

Saat gempa berkekuatan magnitudo 5.4 mengguncang, wilayah Cilacap ikut merasakan getarannya.

"Pusat gempa berada di darat 148 km Barat Daya Cilacap Jawa Tengah dan tidak menimbulkan Tsunami" jelas BMKG dilaman resminya.

Sementara, lokasi gempa terletak pada koordinat titik 9.02 Lintang Selatan (LU) dan 108.69 Bujur Timur (BT). Gempa berada di kedalaman 10 kilometer di bawah permukaan laut dan tidak menimbulkan Tsunami.

Baca Juga: Kapan BSU 2022 Tahap 8 Cair? Ayo Cek Data Dirimu Apakah Termasuk yang Beruntung

Antisipasi Gempa Bumi

Ini yang harus dilakukan sebelum, sesaat, dan sesudah gempa bumi.

Sebelum Terjadi Gempa:

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x