7 Rekomendasi Tempat Wisata di Sekitar Candi Borobudur yang Bisa Membuat Liburanmu Makin Lengkap

- 22 September 2023, 15:23 WIB
7 Rekomendasi Tempat Wisata di Sekitar Candi Borobudur yang Bisa Membuat Liburanmu Makin Lengkap
7 Rekomendasi Tempat Wisata di Sekitar Candi Borobudur yang Bisa Membuat Liburanmu Makin Lengkap /tangkapan layar/google map

Karena ini merupakan jalur satu arah, maka tempat ini dinamakan Borobudur Land. Dilihat dari penataan dan fasilitas yang disediakan, kawasan wisata baru ini mengusung konsep wisata alam dan wisata keluarga yang instagramable, sehingga cocok untuk semua usia.

Wisata Borobudur Land Magelang buka setiap hari, mulai dari pukul 08.00–17.00 WIB. Untuk masuk ke kawasan Borobudur Land, kamu perlu membayar tiket masuk seharga Rp40.000,- per orang. Anak-anak dengan tinggi badan 80cm ke atas juga harus membayar tiket masuk.

Selain itu, beberapa wahana juga dikenakan biaya tambahan, kecuali kolam renang. Harga tiket tambahan untuk semua wahana mencapai Rp60.000,- per orang, dan wahana tersebut meliputi Rainbow Slide.

Monorail, Kereta Mini, dan Kursi Terbang. Di lokasi ini juga terdapat banyak spot foto dan tempat untuk bersantai di food court.

Baca Juga: 10 Destinasi Wisata Paling Favorit di Indonesia yang Harus Kamu Kunjungi

2. Sentra Gerabah Desa Karanganyar Borobudur

Tempat lainnya adalah Desa Wisata Karanganyar di Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang. Desa ini merupakan sentra kerajinan gerabah terbaik di Indonesia.

Jika kamu mengunjungi desa ini, kamu bisa melihat langsung proses pembuatan gerabah dari tanah liat, bahkan kamu juga bisa mencoba membuat gerabah sendiri dengan bantuan mentor pengrajin gerabah yang sudah mahir.

3. Patung Singa di Pertigaan Palbapang

Selanjutnya, di pertigaan ini terdapat patung iconic, Sob. Apalagi buat kamu yang suka foto-foto. Tapi, kamu harus tetap berhati-hati ya, karena adanya lalu lintas kendaraan.

Patung Singa merupakan salah satu gerbang masuk ke kawasan Borobudur, terletak di Pertigaan Palbapang, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang. Setidaknya di sana kamu bisa melihat ikon khas kawasan candi.

4. Svargabumi

Sobat Wisata yang belum capek, mari lanjut ke Svargabumi. Cuma satu kilometer dari Candi Borobudur, ada hamparan sawah yang hijau segar nih, Sob.

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: Traveloka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah