TEMANGGUNG GEMBIRA! PPPK dan CPNS 2023 di Kabupaten Temanggung Segera Dibuka, Lulusan SMA Berpeluang Besar!

- 4 Februari 2023, 02:45 WIB
Ilustrasi PNS/Tangkapan Layar/Alamy
Ilustrasi PNS/Tangkapan Layar/Alamy /

Baca Juga: BLT Kemiskinan Ekstrem 2023 di Kota Cimahi Dapat Cair Rp 3,6 Juta, Cek Kapan Jadwalnya?

Pengumuman Rekrutmen CPNS 2023 tentunya membawa angin segar dan kabar gembira bagi masyarakat Indonesia khususnya di Kabupaten Temanggung. Apalagi bagi mereka yang sedang mencari pekerjaan dan sudah lama ingin menjadi PNS.

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Abdullah Azwar Anas meminta instansi pemerintah segera mulai mendata dan menetapkan prioritas pemenuhan kebutuhan ASN pada 2023.

Nantinya, dari setiap usulan yang diajukan berbagai pemerintah daerah (Pemda) khususnya di Kabupaten Temanggung, akan diketahui jumlah kebutuhan ASN sepanjang tahun 2023.

Baca Juga: PROBOLINGGO JUARA! 20 SD Terbaik di Kota Probolinggo: Termasuk Sekolah Dasar Negeri Hingga Swasta, Cek?

Setelah masing-masing lembaga mengembangkan kebutuhan, langkah selanjutnya adalah mengidentifikasi kebutuhan. Formasi juga ditetapkan dengan memperhatikan pandangan Menteri Keuangan dan pertimbangan teknis BKN.

Berikut 4 kebijakan seleksi CPNS dan seleksi PPPK 2023 menurut KemenPAN RB:

1. Fokus pelayanan dasar

2. Kebijakan memberi kesempatan rekrutmen talenta digital

3. Merekrut CASN secara selektif

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: menpan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x