3 Kampus Terbaik di Kota Medan Versi EduRank 2022 Lengkap Dengan Fasilitasnya, Apa Saja?

- 22 Desember 2022, 12:58 WIB
Universitas Sumatera Utara
Universitas Sumatera Utara /Tangkapan layar/usu.ac.id

CilacapUpdate.com - Kampus terbaik adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan universitas atau perguruan tinggi yang memiliki reputasi dan kualitas pendidikan yang tinggi.

Banyak faktor yang dapat mempengaruhi apakah sebuah kampus dianggap sebagai kampus terbaik, termasuk fasilitas pendidikan yang lengkap, program akademik yang berkualitas.

Fasilitas penelitian yang kuat, dan reputasi di kalangan akademisi dan industri.

Baca Juga: Simak Yuk! 7 Alasan Memilih Kuliah di Universitas Terbaik, Nomor 4 Penting Banget

Selain itu, beberapa kampus terbaik juga memiliki tingkat keberhasilan lulusan yang tinggi, seperti tingkat pengangguran yang rendah dan gaji yang tinggi bagi lulusan.

Tak hanya itu kampus terbaik juga biasanya memiliki biaya pendidikan yang tinggi dan persyaratan masuk yang ketat.

Berdasarkan data terbaru dari EduRank 2022, ada 24 universitas terbaik di Kota Medan dan 3 diantaran masuk ke 5 besar

Baca Juga: 2 Universitas Terbaik di Blitar Berdasarkan Data EduRank 2022, Rivalitas Banget!

EduRank.org adalah peringkat berbasis metrik independen dari 14.131 universitas di 133 negara.

Halaman:

Editor: Lutfi Ramadhan

Sumber: EduRank


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x