Wonogiri Bisalah Berbangga! 7 Orang Ternama Ini Asli Kelahiran Wonogiri: Nomor 2 Pengusaha Bakso Mendunia!

- 29 Mei 2023, 06:49 WIB
Sisca JKT48, salah satu artis asli kelahiran Wonogiri. Wonogiri Bisalah Berbangga! 7 Orang Ternama Ini Asli Kelahiran Wonogiri: Nomor 2 Pengusaha Bakso Mendunia!
Sisca JKT48, salah satu artis asli kelahiran Wonogiri. Wonogiri Bisalah Berbangga! 7 Orang Ternama Ini Asli Kelahiran Wonogiri: Nomor 2 Pengusaha Bakso Mendunia! /Instagram @jkt48sisca

CilacapUpdate.com - Wonogiri adalah sebuah wilayah Kabupaten di Jawa Tengah, Indonesia, yang ber-ibu kota di Kecamatan Wonogiri. Secara geografis Wonogiri berlokasi di bagian tenggara Provinsi Jawa Tengah.

Bagian utara berbatasan dengan Kabupaten Karanganyar dan Kabupaten Sukoharjo, bagian selatan langsung di bibir Pantai Selatan, bagian barat berbatasan dengan Gunungkidul di Yogyakarta, Bagian timur berbatasan langsung dengan Provinsi Jawa Timur, yaitu Kabupaten Ponorogo, Kabupaten Magetan dan Kabupaten Pacitan.

Dari kabupaten seluas 1.822,37 km² dengan populasi 1.043.576 jiwa (2021) ini telah melahirkan banyak tokoh berpengaruh, baik tingkat lokal, regional, bahkan nasional.

Baca Juga: Boyolali Layak Bangga! Ada 8 Daftar Orang Ternama Kelahiran Boyolali, Ada Mantan KASAD hingga Panglima TNI!

Bukan hanya artis, Kabupaten Wonogiri yang sejarahnya dimulai dari embrio "kerajaan kecil" di bumi Nglaroh Desa Pule Kecamatan Selogiri juga telah banyak melahirkan politisi, pengusaha dan perwira di TNI-Polri.

Dikutip Cilacap Update dari berbagai sumber, berikut ini adalah 7 daftar orang ternama asal Kabupaten Wonogiri.

1. Suwiryo

Raden Suwiryo (17 Februari 1903 – 27 Agustus 1967) adalah seorang tokoh pergerakan Indonesia. Ia juga pernah menjadi Wali kota Jakarta dan Ketua Umum PNI. Ia juga pernah menjadi Wakil Perdana Menteri pada Kabinet Sukiman-Suwiryo.

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x