4 Wisata Pantai di Kaliwungu Kendal yang Jarang Dijamah Padahal Pesonanya Eksotis, Warga Jawa Tengah Pernah?

- 23 Januari 2023, 23:22 WIB
Ilustrasi Wisata Pantai di Kaliwungu Kendal Jawa Tengah
Ilustrasi Wisata Pantai di Kaliwungu Kendal Jawa Tengah //Twitter.com

Objek wisata ini mengusung konsep pantai dengan pohon cemara dan pohon ketapang yang ditanami di pesisir pantai. Hadirnya pepohonan di bibir pantai menjadikan suasana makin sejuk dan adem sehingga membuat pengunjung betah berlama-lama singgah di tempat ini.

Alasan dibalik adanya pohon cemara dan ketapang di pantai ini yaitu untuk menghalau abrasi yang sering kali menimpa lahan pertanian milik warga sekitar.

Oleh sebab itu, pemerintah dan warga bekerjasama untuk menanami pepohonan dan kolam ikan di sekitar pantai untuk menarik minat pengunjung. Di tempat ini pengunjung juga bisa memancing dan menikmati ikan hasil tangkapannya.

Pantai ini merupakan pantai yang tak sepi pengunjung, pasalnya ia berada di kawasan yang strategis yaitu di kawasan Pantura (Pantai Utara) yang kerap dilewati pengendara bermotor.

Selain itu, pantai ini memiliki banyak fasilitas yang ditawarkan, seperti kolam renang, gazebo serta tempat parkir yang cukup luas.

Menyaksikan sunset di pantai ini sangat direkomendasikan. Pengunjung bisa menikmati perairan Pantai Indah Kemangi yang tenang dengan menyaksikan jingga di langit Kendal.

Dan kegiatan lain yang tak boleh terlewatkan ketika ke pantai yaitu berfoto di spot-spot yang menarik untuk dijadikan kenang-kenangan atau diunggah ke sosial media.

Alamat: Jungsemi, Kec. Kangkung, Kab. Kendal, Jawa Tengah.

3. Pantai Ngebum

Pantai Ngebum merupakan destinasi wisata yang paling banyak dikunjungi. Pantai ini merupakan titik paling menarik untuk menikmati sunset disaat senja menjelang.

Halaman:

Editor: Siyam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah