6 Cara Bikin Centang Biru di eFootball 2024 Agar Akun Bertanda Ceklis

- 23 Oktober 2023, 20:21 WIB
 6 Cara Bikin Centang Biru di eFootball 2024 Agar Akun Bertanda Ceklis/Tangkap Layar/YouTube/Dandy Purwadinata
6 Cara Bikin Centang Biru di eFootball 2024 Agar Akun Bertanda Ceklis/Tangkap Layar/YouTube/Dandy Purwadinata /

 

CilacapUpdate.com - Tanda centang biru dapat membuat mereka yang mengenakannya tampak lebih profesional, sebuah penanda yang umumnya tertera pada profil pengguna media sosial itu rupanya dapat dibuat juga untuk game besutan Konami, yakni eFootball 2024.

Beberapa akun yang memainkan game sepakbola seri terbaru tersebut memang kedapatan memiliki ikon ceklis, sebuah logo yang akan tersemat di sebelah nama tim yang dimainkan. Kamu mungkin bukan satu-satunya orang yang baru menyadari hal itu, karena banyak pula yang baru mengetahuinya.

Bahwa kamu ingin mempunyainya juga tetapi belum tahu bagaimana melakukannya, tersaji cara menambahkan tanda ceklis untuk akun eFootball. Simak lebih lanjut tentang cara centang biru eFootball 2024.

Baca Juga: Soal & Kunci Jawaban Bahasa Jawa Kelas 10 Semester 1 UTS PTS, Soal Pilihan Ganda Nomor 1 Sampai 30

Cara Bikin Centang Biru di eFootball 2024

Berikut langkah-langkah yang dapat kamu lakukan bila ingin menambah tanda ceklis di tim akun kamu sendiri. Enam cara centang biru eFootball 24 dimulai dari sini:

  1. Copy salah satu simbol yang diperlukan dengan terlebih dahulu mengakses laman https://shorturl.at/ovNS9, mengeklinya akan otomatis mengarah ke penyimpanan cloud Google Drive yang berisi 15 simbol, ambil yang nomor 1.

  2. Setelah di-copy, paste kode tersebut. Namun sebelumnya perlu membuka game eFootbal yang ada di ponsel, dan jangan lupa login ke akun yang ingin ditandai tanda centang warna biru.

  3. Berikutnya pilih tab Taktik Permainan, tampilannya serupa stadion bola.

Halaman:

Editor: Muhammad Nasrulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x