MABA CILACAP! KIP Kuliah 2023 di Kabupaten Cilacap Sudah Dibuka? Ini Keuntungan dan Cara Daftarnya

- 5 Februari 2023, 01:39 WIB
Ilustrasi KIP Kuliah 2023. MABA CILACAP! KIP Kuliah 2023 di Kabupaten Cilacap Sudah Dibuka? Ini Keuntungan dan Cara Daftarnya/Tangkapan Layar/kip-kuliah.kemdikbud.go.id
Ilustrasi KIP Kuliah 2023. MABA CILACAP! KIP Kuliah 2023 di Kabupaten Cilacap Sudah Dibuka? Ini Keuntungan dan Cara Daftarnya/Tangkapan Layar/kip-kuliah.kemdikbud.go.id /

- selanjutnya sinkronisasi dengan sistem tersebut akan dilakukan dengan skema host-to-host.

- Apabila calon penerima KIP Kuliah dinyatakan diterima oleh Perguruan Tinggi, maka akan dilakukan verifikasi sebelum diusulkan sebagai calon mahasiswa penerima KIP Kuliah.

Syarat Daftar Program KIP Kuliah 2023

- Penerima KIP Kuliah 2023 adalah lulusan SMA atau sederajat yang lulus pada tahun berjalan atau maksimal dinyatakan lulus maksimal 2 tahun sebelumnya,

- dan mempunyai NISN, NPSN dan NIK yang valid

- Potensi akademik dinyatakan baik dengan keterbatasan ekonomi yang didukung bukti dokumen yang sah

- Siswa SMA atau sederajat yang lulus pada tahun berjalan mempunyai potensi akademik baik dan punya Kartu KIP, atau

- memiliki Kartu Keluarga Sejahtera, atau

- terdata di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos

Baca Juga: Harga Mobil di Kabupaten Cilacap New Suzuki Celerio 2023 Murah, Dibandrol Rp 90 Juta, Cek Fitur?

Halaman:

Editor: Siyam

Sumber: KIP Kuliah Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x